A. Objek Kajian Sosiologi
Kata kunci: ( manusia, interaksi sosial).
B. Kegunaan Sosiologi
Sosiologi sebagai ilmu yang mempelajari tentang masyarakat sangat berguna di dalam kehidupan sehari-hari.
Sosiologi menjelaskan fenomena atau fakta-fakta yang terjadi di lingkungan masyarakat melalui berbagai penelitian.
C. Metode dalam Sosiologi
Sosiologi dalam mempelajari masyaraka beserta interaksinya mealui empat metode pokok, yaitu sebagai berikut:
- Pengertian Sosiologi: Sosiologi merupakan gabungan dari 2 kata yaitu "socius" yang berasal dari bahsa latin yang berarti "kawan", dan "logos" yang berasal dari bahasa yunani yang mempunyai pengertian "kata" atau "berbicara". Jadi, Sosiologi adalah "berbicara mengenai kawan". Sedangkan pengertian dari objek kajian sosiologi sendiri, para ahli telah menjabarkannya sebagai berikut:
- Emile Durkheim: Objek pokok dari kajian sosiologi adalah realitas atau fakta-fakta sosial yang terjadi di masyarakat.
- Max Weber: Objek dari kajian sosiologi adalah manusia atau masyarakat beserta tindakannya yang berhubungan dengan orang lain.
Kata kunci: ( manusia, interaksi sosial).
B. Kegunaan Sosiologi
Sosiologi sebagai ilmu yang mempelajari tentang masyarakat sangat berguna di dalam kehidupan sehari-hari.
Sosiologi menjelaskan fenomena atau fakta-fakta yang terjadi di lingkungan masyarakat melalui berbagai penelitian.
C. Metode dalam Sosiologi
Sosiologi dalam mempelajari masyaraka beserta interaksinya mealui empat metode pokok, yaitu sebagai berikut:
- Metode Kuntitatif: metode ini digunakan untuk menganalisis data yang dapat dihitung atau diukur dengan angka.
- Metode Kualitatif: metode ini digunakan untuk menganalisis data yang tidak dapat diukur dengan angka.
- Metode Deduktif: Metode ini adalah metode analisis yang menjelaskan atau menjabarkan data dari yang bersifat umum ke data yang bersifat khusus.
- Metode Induktif: Metode ini adalah metode analisis yang menjelaskan atau menjabarkan data dari yang bersifat khusus ke data yang bersifat umum "menggeneralisasi".









